LIPUTAN ONE

test banner SELAMAT DATANG DI WEBSITE "LIPUTAN ONE"

Aparatur Pemerintah Pekon Tanjung Jati Kecamatan Lemong Bagikan BLT-DD Tahap Pertama Kepada 19 KPM.

 


LIPUTANONE.CO.ID - Peratin Pekon (Desa) Tanjung Jati, Kecamatan Lemong, Kabupaten Pesisir Barat Provinsi Lampung, Merealisasikan  Pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) Yang Bersumber Dari Dana Desa(DD) tahap l (satu) kepada 19 KPM Di Balai Pekon Setempat, Senin (08/04/2024).


Hartoni, Peratin Tanjung Jati, Menyebutkan Bahwa Kegiatan Hari ini Kita Pemerintahan Pekon Tanjung Jati Telah Realisasikan Pembagian BLT – DD Tahap-l Periode Bulan Januari, Febuari, Maret, Yang Mana Dalam pembagian BLT-DD Yang Kita Bagikan Kepada 19 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), Dengan Masing-Masing KPM Menerima Jumlah 900.000,00,. Per kpm , Dengan Rincian 3 Bulan Dengan Jumlah Perbulan 300 Ribu Rupiah.


19 KPM Sebagai Penerima Mengucapkan Terimakasih Kepada Pemerintahan Sudah Membantu Kami Semoga Bantuan Yang Kami Terima Bermanpaat Bagi Keluarga Kami Semoga Menjadi Berkah.


“Semoga Dengan Dibagikan BLT-DD ini, Masyarakat Yang Menerimanya Merasa Terbantu, Juga Sedikit Mengurangi Beban Ekonomi Keluarga Agar Di Pergunakan Dengan Sebaik-Baiknya Dan Bermanfaat Bagi 19 KPM,” pungkasnya.


Turut hadir dalam acara tersebut, peratin, camat lemong, ketua lhp, pld, pd, babinkamtibmas, serta segenap aparatur pekon, dan keluaga penerima manfaat (KPM),pungkasnya.


(NILA)

Posting Komentar

0 Komentar